Bapperida gelar Desk Koordinasi Sinkronisasi Data Statistik Sektoral bersama BPS Provinsi Papua Tengah

- Penulis

Rabu, 19 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NABIRE- Bertempat di Aula RRI Kab. Nabire, Bapperida Provinsi Papua Tengah menggelar Rapat Koordinasi dalam  Rangka  Pemenuhan dan  Penyelarasan  Data  Statistik  Sektoral  Bidang  Pemerintahan dan  Otonomi Khusus dengan menggandeng Badan Pusat Statistik Papua Tengah, Rabu, 19 Februari 2025.

Kepala Bapperida Pemprov Papua Tengah mewakili Gubernur  Papua Tengah, Eddy Way ,saat memberikan  sambutan menjelaskan Rapat koordinasi tersebut merupakan langkah strategis dalam upaya  memastikan tersedianya data yang akurat, valid dan terintegrasi untuk mendukung perencanaan  dan evaluasi Pembangunan di Provinsi Papua Tengah.

” Dalam era digitalisasi saat ini, pemanfaatan data yang akurat dan sistematis sangatlah penting. Oleh karena itu, koordinasi yang baik antara seluruh pemangku kepentingan menjadi kunci utama dalam mewujudkan system pengelolaan data yang efektif dan efisien.” Ungkapnya.

Ia berharap dengan adanya sinergi antara pemerintah daerah, instansi terkait serta dukungan dari Badan Pusat Statistik, Pemerintah optimis penyelarasan data statistik sektoral dapat dilakukan secara optimal.

“melalui rapat ini, kita dapat menghasilkan kesepakatan yang konstruktif, baik dalam hal metode pengumpulan data, sinkronisasi antara instansi, hingga strategi pemanfaatan data guna mendukung tata Kelola pemerintahan yang lebih baik,” tutupnya.

Kegiatan yang berlangsung selama sehari tersebut, diikuti sejumlah Kepala OPD Se Provinsi Papua Tengah.

Facebook Comments Box

Penulis : Gin

Editor : Buendi

Sumber Berita: Pemprov Papua Tengah

Berita Terkait

Kapolres Jayawijaya Bersilaturahmi dengan Dandim 1702/JWY Bahas Sinergitas dan Sitkamtibmas
Gubernur Papua Tengah Gelar Rapat Kerja Bersama Bupati, Fokus pada Pembangunan yang Berdampak
Gubernur Papua Tengah Hadiri Sertijab BPK di Sorong, Tegaskan Transparansi dan Akuntabilitas Keuangan
Dewan Kesenian Papua Pegunungan dan HILABEWA Galang Bantuan untuk Anak Pengungsi Nduga
Dari Jalanan ke Parlemen: Kisah Inspiratif Piet Hariyanto Soyan, Wakil Ketua 1 DPRD Kabupaten Jayapura
Polres Jayawijaya Tangani Kasus Penikaman di Pikhe, Pelaku Berhasil Diamankan
Polres Jayawijaya Intensifkan Penyelidikan Praktik Perjudian, Fokus di Pikhe dan Sinakma
PGPP Wamena Rayakan HUT Pekabaran Injil ke-71 di Lembah Baliem, Wujudkan Persatuan dan Pelayanan
Bapperida gelar Desk Koordinasi Sinkronisasi Data Statistik Sektoral bersama BPS Provinsi Papua Tengah.

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 20:54 WIT

Kapolres Jayawijaya Bersilaturahmi dengan Dandim 1702/JWY Bahas Sinergitas dan Sitkamtibmas

Kamis, 24 April 2025 - 20:44 WIT

Gubernur Papua Tengah Gelar Rapat Kerja Bersama Bupati, Fokus pada Pembangunan yang Berdampak

Kamis, 24 April 2025 - 20:29 WIT

Gubernur Papua Tengah Hadiri Sertijab BPK di Sorong, Tegaskan Transparansi dan Akuntabilitas Keuangan

Kamis, 24 April 2025 - 20:16 WIT

Dewan Kesenian Papua Pegunungan dan HILABEWA Galang Bantuan untuk Anak Pengungsi Nduga

Kamis, 24 April 2025 - 20:03 WIT

Dari Jalanan ke Parlemen: Kisah Inspiratif Piet Hariyanto Soyan, Wakil Ketua 1 DPRD Kabupaten Jayapura

Berita Terbaru