Pemuda Baptis Nilai Ada Niat Merusak Budaya Lapago

- Penulis

Monday, 10 July 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAMENA-Ketua Pemuda Baptis setanah Papua Akia Wenda mengatakan, pengunaan atribut tidak sesuai budaya  merupakan pelecehan harga diri orang Papua Wilayah Adat Lapago Provinsi Papua Pegunungan. Atribut budaya digunakan dalam salah satu kegiatan Papua Street Carnival yang di hadiri Presiden RI Joko Widodo dinilainya merugikan adat istiadat masyarakat Papua.

“Ada wadah -wadah secara terstruktur bentuk oleh oknum- oknum libatkan pihak -pihak ingin merusak tatanan budaya adat isti adat Orang Asli Papua khususnya wilayah adat Lapago,” jelasnya.

Praktek untuk menghilangkan bahasa daerah, Budaya adat istiadat telah berlangsung lama, namun dilakukan secara masif dan kolektif. “Praktek pemusnahan Budaya, adat isti adat, bahasa dan berbagai sektor berlangsung lama secara masif dan kolektif,”Ujarnya.

“Praktek ini, bagian dari konflik tak ujung sedang terjadi ditanah Papua, penyakit sosil merajalela dimana -mana dan pertambangan ilegal yang dibeking dari Jakarta, Lembaga adat, LMA dan lain ini harus berfungsi menjaga nilai-nilai budaya, namun semua pada diam, jadi itu sudah ada orang- orang yang sedang bermain atau dibeking,”Ungkapnya.

Ia meminta semua generasi muda tidak terpengaruh dengan tawaran cerdik, pada akhirnya sedang merusak tatanan nilai -nilai leluhur. “Semua harus sadar, generasi muda jelih melihat, mana yang harus ikut dan mana yang tidak kerena akan menurusak nilai nilai berharga OAP,”Pungkasnya.(gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan
Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo
Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan
Menangkan Pasangan Mari-Yo, Relawan Baramuda Solata Gelar Konsolidasi ke 9 Kabupaten/Kota
Penuhi Janji Atasi Banjir, Mari-Yo Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase di Organda

Berita Terkait

Wednesday, 23 October 2024 - 06:56 WIT

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan

Wednesday, 16 October 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Wednesday, 16 October 2024 - 02:10 WIT

Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional

Monday, 14 October 2024 - 16:35 WIT

Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO

Monday, 14 October 2024 - 16:00 WIT

Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Berita Terbaru

Advetorial

MARI-YO Silaturahmi ke Ketua LMA dan Para Ondoafi se-Port Numbay

Saturday, 9 Nov 2024 - 12:30 WIT