Kembalikan Berkat Pendaftaran ke PDI Perjuangan, PW: Saya Mohon Doa Restu Masyarakat Papua

- Penulis

Tuesday, 7 May 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAYAPURA-Paulus Waterpauw atau akrab disapa Kaka besar PW mengembalikan berkas pendaftaran bakal calon Gubernur Papua di Tim Penjaringan Bakal Calon (Balon) Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah DPD Partai PDI Perjuangan Provinsi Papua di Kotaraja, Abepura, Selasa, (7/5/2024).

Paulus Waterpauw datang sendiri untuk menyerahkan berkas pendaftaran ke Tim Penjaringan Bakal Calon Gubernur DPD PDI Perjuangan Provinsi Papua.

Usai kembalikan berkas, Paulus Waterpauw kepada awak media mengatakan, hari ini secara resmi dirinya hadir menyerahkan berkas pendaftaran, yang sudah di ambil oleh tim sebelumnya.

Dengan pengembalian berkas ini, kata Waterpauw itu tandanya dirinya bersedia menjadi calon gubernur Papua periode 2024-2029.

“Karena saya sebagai anak negeri dan anak bangsa yang punya tanggung jawab yang sama mengabdi untuk Tanah Papua. Untuk itu saya minta Doa restu dari seluruh masyarakat Papua, untuk maju dalam pesta demokrasi Pilkada Gubernur Papua,” ungkap PW.

Pada kesempatan itu, Paulus Waterpauw menegaskan bila dirinya sudah kembali ke tanah Papua,” Memang kemarin kurang lebih dua tahun saya menjadi PJ Gubernur Papua Barat, sehingga saya jarang bertemu dengan saudara-saudara saya di Papua. Tetapi hari ini saya kasih tahu, 2 tahun mengabdi di Papua Barat, namun 18 tahun hati dan jiwa saya ada di Papua. Untuk itu saya mau katakan kepada saudara-saudara saya, “Paulus Waterpauw sudah kembali,” jelasnya.

Disinggung soal siapa yang akan mendampingi nya sebagai wakil Gubernur, Kaka Besar mengaku hingga kini sudah ada tiga nama yang melamar.

” Ada tiga orang yang sedang kita pertimbangkan, yang jelas harus dari tabi/saireri,” ungkap PW.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan
Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo
Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan
Menangkan Pasangan Mari-Yo, Relawan Baramuda Solata Gelar Konsolidasi ke 9 Kabupaten/Kota
Penuhi Janji Atasi Banjir, Mari-Yo Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase di Organda
Tag :

Berita Terkait

Wednesday, 23 October 2024 - 06:56 WIT

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan

Wednesday, 16 October 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Wednesday, 16 October 2024 - 02:10 WIT

Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional

Monday, 14 October 2024 - 16:35 WIT

Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO

Monday, 14 October 2024 - 16:00 WIT

Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Berita Terbaru

Advetorial

MARI-YO Silaturahmi ke Ketua LMA dan Para Ondoafi se-Port Numbay

Saturday, 9 Nov 2024 - 12:30 WIT