Berhasil Gelar FBLB dan Carnaval Dengan Aman, Sekda Jayawijaya: Terima Kasih Masyarakat Jayawijaya

- Penulis

Thursday, 10 August 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAMENA- Sekda Jayawijaya Thoni M. Mayor S.Pd.,MM  berterima kasih kepada semua komponen masyarakat yang telah mengikuti dan berpartisipasi dalam Carnaval Noken Street Fashion dalam rangkaian Festival Budaya Lembah Baliem dan juga HUT RI ke 78 yang dilaksanakan oleh Pemda Jayawijaya pada Kamis (10/8) dengan aman dan lancar.

“Kami berterima kasih kepada smeua komponen masyarakat seperti peguyuban, anak sekolah mulai dari TK, SD, SMP, SMA hingga Perguruan tinggi yang ikut partisipasi dalam Carnaval ini,”Ungkapnya saat ditemuai disela-sela kegiatan Carnaval tersebut, Kamis (10/8).

Ia juga berterima kasih kepada seluruh lapisan masyarakat Jayawijaya yang telah berpartisipasi dalam peserta Carnaval dan juga pihak yang menjaga keamanan sehingga dapat berjalan dengan lancar.

Jumlah peserta Carnaval sendiri dari tingkat TK 18 Sekolah, SD 23 Sekolah, SMA 14 Sekolah dan 5 Perguruan Tinggi. Juga dari 7 Paguyuban dan 1 Alumni serta 5 organisasi masyarakat.

“OPD ada sekitar 10 OPD yang berpartisipasi dan untuk pemenang akan disampaikan dan segera akan diumumkan. Dalam rangka HUT RI akan masih ada gerak jalan dalam rangka HUT RI ini,”Pungkasnya.(gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo
Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan
Menangkan Pasangan Mari-Yo, Relawan Baramuda Solata Gelar Konsolidasi ke 9 Kabupaten/Kota
Penuhi Janji Atasi Banjir, Mari-Yo Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase di Organda
Ubah Stigma Papua Rawan Konflik Pilkada, Papua Dalam Tanah Damai

Berita Terkait

Wednesday, 16 October 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Wednesday, 16 October 2024 - 02:10 WIT

Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional

Monday, 14 October 2024 - 16:35 WIT

Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO

Monday, 14 October 2024 - 16:00 WIT

Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Monday, 14 October 2024 - 04:26 WIT

Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan

Berita Terbaru

Berita Terkini

Nikson Hesegem: Mari Kita Implementasikan Papua Tanah Damai di Pilkada 2024

Thursday, 17 Oct 2024 - 14:17 WIT