Bersihkan Kali Anafre dan Perkenalkan World Cleanup Day di Papua

- Penulis

Sunday, 13 August 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAYAPURA-World Cleanup Day merupakan aksi bersih-bersih yang dilaksanakan serentak saat ini terhitung bersama kurang lebih 193 negara di dunia. World Cleanup Day Indonesia diperkenalkan oleh Let’s Do It Indonesia (Yayasan Lestari Dari Indonesia) yang merupakan organisasi di bawah naungan Let’s Do It World Movement pada tahun 2014.

Di Indonesia aksi World Cleanup Day sukses dilaksanakan pada 38 provinsi Indonesia salah 1 nya di Provinsi Papua dengan menggandeng konten kreator (kak ochy) dan berbagai komunitas lain dalam rangka hari konservasi alam nasional tanggal 10 Agustus dan menyambut hari kemerdekaan RI ke78 Tahun.

Sebagai bentuk perkenalan Core Tim Wilayah Papua, Max Maniagasi selaku Leader memperkenalkan core tim Papua yang akan menjadi penggerak World Cleanup Day Provinsi Papua, menjelaskan bahwa sangat apresiasi  akan semangat generasi muda yang benar benar peduli akan masalah sampah, sehingga akan berkolaborasi dengan berbagai pihak dan mengajak seluruh warga kota Jayapura untuk turut partisipasi dalam aksi selanjutnya.

Selain itu, Nancy Yoafifi  selaku Co.Leader menjelaskan bahwa Aksi yang dilakukan hari ini selain merayakan dan menyambut moment penting , tetapi juga perkenalan WCD dan sekaligus mengajak Masyarakat kota Jayapura untuk terlibat secara langsung sebagai relawan Aksi bersih-bersih yang akan dilakukan serentak di Indonesia pada tanggal 17 september 2023.

“Hari ini, kami mengumpulkan 50 Jumbo bag (karung sampah) dan masih ada sampah lagi yang tidak terakomodir karena keterbatasan alat (karung), melihat sampah-sampah yang masih sangat banyak di kali Anafre,”Katanya.

 Nancy Yoafifi berharap agak warga sekitar yang masih membuang sampah ke kali dan pengguna jalanya yang suka buang sampah sembarangan untuk lebih peka dan peduli akan lingkungan serta banyak membaca dan mempelajari bahaya dari sampah yang tidak terkontrol

Dina Danimora sebagai ketua komunitas Papua trada sampah (PTS) pun berharap agar Masyarakat yang merantau di Jayapura agar mencintai kota dengan Tindakan kecil yang dapat berdampak besar untuk kenyamanan dan kebersihan kota Jayapura.(gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo
Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan
Menangkan Pasangan Mari-Yo, Relawan Baramuda Solata Gelar Konsolidasi ke 9 Kabupaten/Kota
Penuhi Janji Atasi Banjir, Mari-Yo Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase di Organda
Ubah Stigma Papua Rawan Konflik Pilkada, Papua Dalam Tanah Damai

Berita Terkait

Wednesday, 16 October 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Wednesday, 16 October 2024 - 02:10 WIT

Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional

Monday, 14 October 2024 - 16:35 WIT

Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO

Monday, 14 October 2024 - 16:00 WIT

Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Monday, 14 October 2024 - 04:26 WIT

Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan

Berita Terbaru