KONI Tegaskan Cabor Harus Wajib Sertakan Atlet Asli Papua Pegunungan

- Penulis

Monday, 26 June 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAMENA-Ketua Koni Papua Pegunungan Anthonius Wetipo menegaskan 24 Cabang Olah Raga yang akan diikuti Kontingen Papua Pegunungan  di PON Tahun 2024 wajib mengikut sertakan anak Asli Papua Pegunungan.Selain itu juga pihaknya akan membina agar kedepan pada Tahun 2028 dari cabor yang ada maka atletnya adalah anak asli Papua Pegunungan.

” Libatkan saja di semua cabor itu wajib, agar dibina dan dipersiapakan dari jauh-jauj hari,” jelasnya usai serahakan Rekomendasi di 24 Cabor Papua Pegunungan, Minggu,(25/6/23).

Pengurus Cabor Provinsi Papua pegunungan dalam hal anggaran tidak berharap semata dari Pemerintah saja namun bagimana memanfaatkan sponsor yang ada. Untuk atlet pada PON 2024 mendatang, Ia menegaskan terus melakukan pemantauan dengan terus berkordinasi dengan KONI Papua sebagai koni Induk di Papua.

”Kita akan pantau cobar mana saja yang akan ikut, karena ada aturan baru dari KONI Papua terkait atlit,”Pungkasnya.(Akia/gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo
Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan
Menangkan Pasangan Mari-Yo, Relawan Baramuda Solata Gelar Konsolidasi ke 9 Kabupaten/Kota
Penuhi Janji Atasi Banjir, Mari-Yo Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase di Organda
Ubah Stigma Papua Rawan Konflik Pilkada, Papua Dalam Tanah Damai

Berita Terkait

Wednesday, 16 October 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Wednesday, 16 October 2024 - 02:10 WIT

Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional

Monday, 14 October 2024 - 16:35 WIT

Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO

Monday, 14 October 2024 - 16:00 WIT

Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Monday, 14 October 2024 - 04:26 WIT

Maximus Tipagau Sapa Pelaku UMKM dan Resmikan Posko Pemenangan Pilkada di Tengah Semangat Perjuangan

Berita Terbaru

Berita Terkini

Nikson Hesegem: Mari Kita Implementasikan Papua Tanah Damai di Pilkada 2024

Thursday, 17 Oct 2024 - 14:17 WIT