Kunjungi RSUD Kwaingga, Organisasi Perempuan Keerom Kompak Peduli Sesama

- Penulis

Kamis, 31 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ARSO-Tiga Organisasi Perempuan di Kabupaten Keerom kompak melaksanakan kunjungan kasih ke RSUD Kwaingga pada Kamis (31/8) Ketiga Organisasi Wanita Kabupaten Keerom itu diantaranya Tim Penggerak Pemberdayaan Dan Kesejahteraan Keluarga (TP- PKK) diketuai Ny. Yani TH. Frank Gusbager, Gerakan Organisasi Wanita (GOW) diketuai Ny. Siti Munawaroh Kosasih dan Dharma Wanita Persatuan (DWP) diketuai Ny. Corry Erlyn Reawarauw, S.PT.

Ketika organisasi ini selain para pasien juga memberikan tali asih berupa bingkisan kepada pasien, pada anak-anak dan dukungan moril kepada para pasien agar segera sembuh.

“Kunjungan ini diharapkan dapat memberikan support bagi para pasien dengan tujuan agar mereka bersabar dalam menjalani perawatan kesehatan dan mendoakan agar cepat sembuh,” UngkapKetua TP PKK Keerom Ny. Yani TH. Gusbager

Dikatakannya, saat ini pelayanan kesehatan Rumah Sakit Kwaingga Keerom berangsur semakin baik dari sebelumnya. Oleh sebab itu Ia perbesan agar para tenaga kesehatan agar terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat yang berobat.

Ia berharap agar seluruh masyarakat Kabupaten Keerom bisa terlayani tanpa harus berobat keluar Kabupaten Keerom dikarenakan Pemkab Keerom telah berupaya menyiapkan para tenaga kesehatan dan peralatan yang ada.

Sementara itu Plt Direktur RSUD Kwaingga mengatakan ucapan terima kasih atas kunjungan pihak organisasi perempuan yang ada di Kabupaten Keerom tersebut.

“Kami petugas di rumah sakit sangat antusias atas kunjungan ini dan mengucapkan terima kasih yang tak terhingga, sehingga kami berharap akan terus dilakukan kunjungan berikutnya karena ini sangat memberikan motivasi bagi kami untuk terus bekerja lebih baik”Pungkasnya.(gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jalin Silaturahmi dan Sinergitas, Dirlantas Polda Papua Sambangi Kepala BPTD Kelas II Papua
Wujudkan Pilkada Damai, Ketua LMA Port Numbay Ajak Masayrakat Jaga Kedamaian Jelang Pencoblosan
Kunjungan ke Jayawijaya, Wamendagri Ribka Haluk Ingatkan Bahaya Stunting bagi Anak-Anak
Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan
Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 10:13 WIT

Jalin Silaturahmi dan Sinergitas, Dirlantas Polda Papua Sambangi Kepala BPTD Kelas II Papua

Selasa, 19 November 2024 - 11:58 WIT

Wujudkan Pilkada Damai, Ketua LMA Port Numbay Ajak Masayrakat Jaga Kedamaian Jelang Pencoblosan

Senin, 18 November 2024 - 14:16 WIT

Kunjungan ke Jayawijaya, Wamendagri Ribka Haluk Ingatkan Bahaya Stunting bagi Anak-Anak

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:56 WIT

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Berita Terbaru