Sat Polair Berikan Edukasi Tentang Pentingnya Keselamatan Penyelaman Bagi Nelayan

- Penulis

Rabu, 30 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAYAPURA-Bertempat di wilayah pesisir Dok IX Sat Polair Polresta Jayapura Kota menggelar Kegiatan Para-Para Numbay diskusi tentang Edukasi Penyelaman aman bagi Nelayan pesisir, Rabu (30/08) pagi.

kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasat Polair Polresta Jayapura Kota AKP Laurentius Kordiali, S.H yang di ikuti 4 Personil Sat Polair.

Dalam sambutannya Kasat mengatakan, kita hadir di sini dalam rangka silaturahmi bersama warga pesisir Dok IX serta berdiskusi tentang Edukasi Penyelaman menggunakan kompresor bagi nelayan pesisir untuk mencari ikan karang.

“Selama ini kegiatan menyelam menggunakan kompresor yang dilakukan oleh penyelam tradisional untuk mencari ikan dengan cara panah sering kali tidak memperhatikan aspek keselamatan, sehingga risiko cedera penyelaman meningkat,” ujar Kasat Polair.

Lanjut kata Kasat, cedera penyelaman merupakan cedera yang dapat dicegah, jika panduan penyelaman yang aman dipelajari dan dipatuhi.

“Dimana cedera penyelaman yg biasa terjadi dari yang ringan hingga sampai dengan kematian, sehingga edukasi tentang pencegahan dan pengenalan gangguan-gangguan penyakit yang dapat terjadi akibat penyelaman,” imbuh Kasat.

AKP Laurentius juga menambahkan, saat mencari ikan jangan menggunakan bom ikan atau racun ikan karena akan merusak ekosistem laut. ” Apabila menemukan hal seperti itu agar melaporkan ke Sat Polairud agar segera kami tindak lanjuti,” pungkasnya.(Edgard/Gin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jalin Silaturahmi dan Sinergitas, Dirlantas Polda Papua Sambangi Kepala BPTD Kelas II Papua
Wujudkan Pilkada Damai, Ketua LMA Port Numbay Ajak Masayrakat Jaga Kedamaian Jelang Pencoblosan
Kunjungan ke Jayawijaya, Wamendagri Ribka Haluk Ingatkan Bahaya Stunting bagi Anak-Anak
Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan
Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM
Redaksi Jubi Dilempari Bom Molotov, AJI Jayapura Minta Polda Papua Usut Dengan Serius dan Profesional
Tepati Janji Turunkan Alat Berat di Organda, Masyarakat: Terima Kasih Aksi Nyata MARI-YO
Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk, Yang Bakal Menjadi Menteri Prabowo

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 10:13 WIT

Jalin Silaturahmi dan Sinergitas, Dirlantas Polda Papua Sambangi Kepala BPTD Kelas II Papua

Selasa, 19 November 2024 - 11:58 WIT

Wujudkan Pilkada Damai, Ketua LMA Port Numbay Ajak Masayrakat Jaga Kedamaian Jelang Pencoblosan

Senin, 18 November 2024 - 14:16 WIT

Kunjungan ke Jayawijaya, Wamendagri Ribka Haluk Ingatkan Bahaya Stunting bagi Anak-Anak

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:56 WIT

Pemilu bukan Ajang Untuk Membenturkan Masyarakat, akan tetapi Pesta yang harus Dimeriahkan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:06 WIT

Program Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi, Perkuat Ekonomi Mimika dengan Kemudahan Izin Usaha dan Akses Kredit UMKM

Berita Terbaru